Lita Norfiana Laksanakan Reses di Desa Danau Usung

- Pewarta

Sabtu, 15 Maret 2025 - 22:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Insideborneo.com, Puruk Cahu – Anggota DPRD Murung Raya (Mura), Lita Norfiana, S.ST, M.M melakukan kegiatan reses di enam Desa yang ada di Kecamatan Murung. Salah satunya yang dikunjungi atau menjadi tujuan reses adalah Desa Danau Usung belum lama ini.

Dalam reses tersebut, Srikandi DPRD Murung Raya ini menyampaikan sejumlah aspirasi telah menjadi catatan saat melakukan pertemuan dengan lapisan masyarakat di Desa Danau Usung.

“Sejumlah aspirasi tersebut tentu juga akan menjadi perhatian pemerintah yang nanti akan tetap kami sampaikan melalui paripurna. Seperti, Insentif untuk guru Madrasah, perbaikan Mesjid dan bantuan bibit,” ucap Sekretarias Komisi I DPRD Mura ini saat dikonfirmasi, Sabtu (15/03/2025).

Tidak hanya itu, di bidang pendidikan yang notabene para pelajar tingkat SMP dan SMA di Desa Danau Usung bersekolah menimba ilmu di Puruk Cahu berharap adanya akses antar jemput berupa mini bus disertai halte bus.

“Semoga nanti apa yang kita sampaikan berdasarkan aspirasi masyarakat ini dapat menjadi perhatian pemerintah untuk memberikan program kebijakannya baik di bidang pendidikan, keagamaan, kesehatan dan pangan,” tutup Lita. (*)

Baca Juga  Fraksi PKB DPRD Mura Minta Penerbitan Perbup Pengelolaan Drainase dan Sampah

Berita Terkait

DPRD Murung Raya Bersama DLH Kunker Ke Kabupaten Banyumas
Dina Maulidah Harap PPPK Dapat Bertanggungjawab Jalankan Tugas
Pelantikan PPPK Tahap I Tahun Anggaran 2024, Begini Harapan Ketua DPRD Mura
Johansyah Soroti Pentingnya Pemerataan Akses Pendidikan
Fraksi PKB DPRD Mura Minta Penerbitan Perbup Pengelolaan Drainase dan Sampah
10 Poin Masukan Fraksi PAN DPRD Mura Terhadap 3 Raperda
DPRD Mura Rapat Paripurna Bahas Tiga Raperda dan LKPJ Tahun 2024
Dina Maulidah Serap Aspirasi Warga Desa Maruwei
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 21:26 WIB

DPRD Murung Raya Bersama DLH Kunker Ke Kabupaten Banyumas

Rabu, 26 Maret 2025 - 22:38 WIB

Dina Maulidah Harap PPPK Dapat Bertanggungjawab Jalankan Tugas

Rabu, 26 Maret 2025 - 22:37 WIB

Pelantikan PPPK Tahap I Tahun Anggaran 2024, Begini Harapan Ketua DPRD Mura

Senin, 17 Maret 2025 - 22:32 WIB

Fraksi PKB DPRD Mura Minta Penerbitan Perbup Pengelolaan Drainase dan Sampah

Senin, 17 Maret 2025 - 22:30 WIB

10 Poin Masukan Fraksi PAN DPRD Mura Terhadap 3 Raperda

Berita Terbaru

DPRD Murung Raya

DPRD Murung Raya Bersama DLH Kunker Ke Kabupaten Banyumas

Rabu, 16 Apr 2025 - 21:26 WIB

Murung Raya

Pemkab Murung Raya Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Senin, 7 Apr 2025 - 22:54 WIB

DPRD Murung Raya

Dina Maulidah Harap PPPK Dapat Bertanggungjawab Jalankan Tugas

Rabu, 26 Mar 2025 - 22:38 WIB