Pj Bupati Mura Ingatkan ASN Harus Beri Pelayanan Maksimal

- Pewarta

Senin, 4 Maret 2024 - 22:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Insideborneo.com, Puruk Cahu – Aparatur Sipil Nagara (ASN) memiliki peran strategis dalam penyelenggaraan pemerintahan dan pelayanan publik.

Pj Bupati Murung Raya (Mura) Hermon mengingatkan, sebagai ASN harus memberikan pelayanan yang maksimal kepada masyarakat. Salah satunya dengan peningkatan kinerja.

“Yang paling penting ASN harus memiliki kesadaran dan kemampuan diri dalam pekerjaan sehingga kita dapat memberi manfaat untuk diri sendiri, organisasi, keluarga dan masyarakat,” harap Hermon, Senin (4/2/2024).

Ia secara khusus mengharapkan agar semakin meningkatkan semangat kebersamaan dan kerja keras, sehingga setiap program yang ada dapat dijalankan dengan baik.
“Selain meningkatkan kinerja dan pelayanan kepada seluruh masyarakat, semangat kebersamaan dan kekompakan harus terus diperlihatkan untuk suksesnya semua program pembangunan pada tahun 2024,” imbuhnya.

Ia juga menyampaikan apresiasi kepada kepala OPD yang sudah melaksanakan berbagai program pembangunan untuk kemajuan Murung Raya selama ini.

Diharapkannya agar semua segera memperhatikan apa yang menjadi target. “Hal ini sangat penting karena semua kegiatan bisa terjadwal dengan baik dan rencana kerja dapat lebih tepat dan akurat,” tandasnya. (*)

Facebook Comments Box
Baca Juga  Pemkab Mura Laksanakan Penyaluran Bantuan KMS Triwulan I dan II

Berita Terkait

Babinsa Kodim 1013 Tingkatkan Minat dan Kecintaan Siswa SD Terhadap Pelajaran Matematika
DPMPTSP Gelar Forum Koordinasi Pemerintah Daerah dan Investor Wilayah Kabupaten Mura
Pemuda Mura Agar Lebih Aktif Dalam Berbagai Kegiatan Positif
Sinergitas Antara Eksekutif dan Legislatif di Mura Diharapkan Terus Terjaga
Pembangunan Desa Merupakan Tanggung Jawab Bersama
Generasi Milenial Perlu Pengawasan Orang Tua Dalam Menggunakan Medsos
KPU Mura Bantah Pelaksanaan Pleno Tingkat Kabupaten di Percepat
Rapat Pleno KPU Mura Paslon Heriyus-Rahmanto Raih Suara Terbanyak
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 10 Desember 2024 - 18:24 WIB

Babinsa Kodim 1013 Tingkatkan Minat dan Kecintaan Siswa SD Terhadap Pelajaran Matematika

Selasa, 3 Desember 2024 - 20:12 WIB

DPMPTSP Gelar Forum Koordinasi Pemerintah Daerah dan Investor Wilayah Kabupaten Mura

Senin, 2 Desember 2024 - 20:08 WIB

Pemuda Mura Agar Lebih Aktif Dalam Berbagai Kegiatan Positif

Senin, 2 Desember 2024 - 20:07 WIB

Sinergitas Antara Eksekutif dan Legislatif di Mura Diharapkan Terus Terjaga

Senin, 2 Desember 2024 - 20:05 WIB

Pembangunan Desa Merupakan Tanggung Jawab Bersama

Berita Terbaru

Murung Raya

Pemuda Mura Agar Lebih Aktif Dalam Berbagai Kegiatan Positif

Senin, 2 Des 2024 - 20:08 WIB

Murung Raya

Pembangunan Desa Merupakan Tanggung Jawab Bersama

Senin, 2 Des 2024 - 20:05 WIB